Ransomware Recovery dalam Hitungan Menit? Cari Tahu Jawabannya di Sini

Bayangkan Ini terjadi. Pagi yang biasa berubah kacau. Tim IT menemukan sistem terkunci total. Data penting terenkripsi, layanan berhenti, dan hanya tersisa pesan tebusan.  Ini bukan lagi skenario fiksi. Menurut Verizon 2025 DBIR, ransomware kini jadi penyebab hampir setengah dari serangan siber global, dengan 83% insiden di Asia Pasifik melibatkan malware dan ransomware sebagai senjata […]